Pakaian Adat Bangka Belitung Sejarah, Jenis, Ciri Khasnya


Pakaian Adat Bangka Belitung, Wujud Meleburnya 3 Kebudayaan

Baju seting dan kain cual adalah nama pakaian adat Bangka Belitung. Pakaian adat ini merupakan perpaduan antara kebudayaan Arab dan Tionghoa. Umumnya, baju seting dan kain cual dipakai untuk acara pernikahan. Berdasarkan Ensiklopedi Pakaian Nusantara: Kalimantan Timur hingga Nusa Tenggara Barat, menurut kepercayaan penduduk Bangka Belitung.


4+ Pakaian Adat Bangka Belitung Nama, Gambar dan Penjelasan

Baju seting dan kain cual merupakan perpaduan pakaian adat yang dipakai oleh masyarakat Bangka Belitung dan sekaligus menjadi ikon pakaian adat dari daerah ini. Dari gambar pakaian adat Bangka Belitung yang tercantum, baju seting berupa baju kurung yang dilengkapi dengan berbagai aksesoris menarik.


Pakaian Adat Bangka Belitung / Seting (NAMA, PENJELASAN, GAMBAR)

Pakaian adat Bangka Belitung ini ternyata hasil perpaduan budaya Arab dengan Tionghoa. Paksian bisa dikenakan oleh pria dan wanita. Baju ini terdiri atas jubah panjang sebetis, celana panjang, selempang, dan tenun cual khas Bangka Belitung. Aksesoris tambahan pria biasanya menggunakan sorban yang dikenal dengan nama sungkon.


Pamer Pakaian Adat Pengantin Khas Bangka Belitung, Via Vallen Trial

Baju seting dan kain cual adalah nama pakaian adat Bangka Belitung. Pakaian adat ini merupakan perpaduan antara kebudayaan Arab dan Tionghoa. Umumnya baju seting dan kain cual dipakai untuk acara pernikahan.


Jual pakaian tradisional Bangka Belitung//adat tradisional Bangka

Deskripsi: Pakaian Adat Bangka Belitung, sejarah, jenis-jenis dan ciri khasnya. Bangka Belitung mulai dibicarakan banyak orang tahun 2000-an ketika menjadi setting tempat film yang diangkat dari buku berjudul sama, karya Andrea Hirata yaitu Laskar Pelangi. Sebelum mengenal lebih jauh, Anda juga perlu mengetahui pakaian adat Bangka Belitung.


Pakaian Adat Khas Indonesia

Pakaian adat Bangka Belitung adalah jenis baju adat khas daerah Bangka Belitung yang memiliki perpaduan kebudayaan Arab dan juga Tionghoa. Pada mulanya, saudagar Arab yang berdagang di kawasan Bangka Belitung menikah dengan perempuan tionghoa dan mengenalkan pakaian adat untuk pernikahan yang bercorak arab dan juga tionghoa.


Pakaian Adat Bangka Belitung Sejarah, Jenis, Ciri Khasnya

Baju yang dipakai pengantin pria melayu Bangka Belitung adalah teluk belanga. Teluk belanga ini terdiri atas baju berkerah kocak musang, berseluar (celana panjang), dan bersamping. Sebagaimana pada kaum wanita, kain pembuat teluk belanga merupakan kain yang bermutu, seperti satin dan sutra.


Pakaian Adat Bangka Belitung / Seting (NAMA, PENJELASAN, GAMBAR)

Pakaian adat Bangka Belitung merupakan pakaian khas yang berasal dari Bangka Belitung, Sumatera, Indonesia. Pakaian khas ini memiliki keunikan dan ciri khas tersendiri, bahkan pakaian tradisional menjadi identitas tersendiri bagi masyarakat Melayu di Bangka Belitung.


Pakaian Adat Bangka Belitung / Seting (NAMA, PENJELASAN, GAMBAR)

Asal-usul Pakaian Adat Bangka Belitung. Dikutip dari laman kemdikbud.go.id, Paksian adalah nama dari pakaian adat Bangka Belitung. Pakaian ini merupakan busana pengantin yang menjadi ciri khas kebudayaan wilayah tersebut. Pakaian Paksian disebut sebagai hasil akulturasi dari budaya Arab, Cina, dan Melayu.


Pakaian Adat Bangka Belitung, Ulasan Lengkap Nama, Gambar dan

Ada tiga jenis pakaian adat Bangka Belitung yang dipakai pada acara yang berbeda-beda. Pakaian adat di rumah Bangka Belitung terlihat unik menarik karena ada pengaruh Arab dan Tionghoa. Yuk pelajari lebih jauh mengenai pakaian adat Bangka Belitung. Baca juga: Pakaian adat Riau.


Jual Baju adat / pakaian adat bangka belitung Size 6, Perempuan

1. Sejarah 2. Jenis Pakaian Adat Seting a. Pakaian Adat Seting Untuk Perempuan (Kain Cual) · Motif tradisional · Motif Baru · Motif Flora (Tumbuhan) · Motif Fauna (Hewan) · Motif Benda Angkasa · Motif Dari Bentuk Suatu Benda · Motif Kaligrafi b. Pakaian Adat Seting Untuk Laki-Laki 3. Aksesoris 4. Filosofi Kain Cual · Nilai Ketakwaan Kepada Allah


Pakaian Adat Bangka Belitung Lengkap Gambar dan Penjelesannya Web

Pakaian adat Bangka Belitung adalah jenis pakaian yang umumnya dipakai dalam acara pernikahan di kawasan Bangka Belitung. Pakaian ini merupakan wujud akulturasi dari kebudayaan arab, tionghoa, dan melayu. Nama pakaian adat bangka belitung ini akrab disebut Baju Seting dan Kain Cual.


√ Pakaian Adat 34 provinsi Beserta Gambarnya + Penjelasannya

Pakaian adat Bangka Belitung adalah jenis baju adat khas daerah Bangka Belitung yang memiliki perpaduan kebudayaan Arab dan juga Tionghoa. Pada mulanya, saudagar Arab yang berdagang di kawasan Bangka Belitung menikah dengan perempuan tionghoa dan mengenalkan pakaian untuk pernikahan yang bercorak arab dan juga tionghoa.


Pakaian Adat Bangka Belitung Serta Pembahasannya Tambah Pinter

1. Baju Seting Foto: Baju Seting (Pariwisataindonesia.id) Pakaian adat Bangka Belitung yang pertama adalah Baju Seting, yang digunakan oleh pria maupun wanita, meskipun memiliki perbedaan dalam modelnya.


Pakaian Adat Bangka Belitung Lengkap, Gambar dan Penjelasannya Seni

Dikutip dari buku Storypedia: Nusantara (2013), pakaian adat perempuan di Bangka Belitung dibagian bawah menggunakan kain cual yait kain tenun asli Bangka yang berasal dari Mentok dan menggunakan hiasan atau mahkota kepala yang disebut Paksian. Pengantin perempuan biasanya memakai baju kurung yang berwarna merah dengan bahan kain.


Baju Adat

Pakaian adat Bangka Belitung digunakan pada saat upacara pernikahan dan berbagai acara adat lainnya. Nama pakaian adat Bangka Belitung adalah baju seting dan kain cual. Pakaian adat Bangka Belitung merupakan cerminan dari beberapa kebudayaan, yaitu budaya Arab, Tionghoa, dan Melayu.